Daftar Kosakata Tentang Hukum Dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Advertisement
.
Kosakata tentang hukum dalam bahasa inggris cukup banyak jumlahnya. Kadang, kamu tidak bisa mengartikan secara langsung kosakata hukum.

Beberapa kosakata baru akan sesuai maknanya jika kamu memahami atau familiar dalam dunia hukum. Tidak hanya hukum sebenarnya, dalam bidang ilmu lain pun juga demikian.

Jika kamu menemukan kosakata hukum yang tidak sesuai dengan pemahaman kamu, ketahuilah bahwa kosakata tersebut sudah diterjemahkan sesuai dunia hukum.

Nah, pengen tahu apa saja kosakata tentang hukum dalam bahasa inggris? Berikut ini daftarnya:

Sebelumnya, baca juga:
- Kosakata aktivitas sehari-hari dalam bahasa inggris.
- Kosakata pertanian dan perkebunan dalam bahasa inggris.
Daftar Kosakata Tentang Hukum Dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya

Kosakata Tentang Hukum Dalam Bahasa Inggris

Kosakata dunia hukum berikut ini saya bagi menjadi 4 bagian, yaitu kosakata terkait dengan pihak yang terlibat dalam urusan hukum, kasus atau masalah hukum, materi terkait hukum, dan semua hal tentang hukum.

1. Kosakata Pihak Terlibat Dalam Hukum

KosakataArti
AdvocatePengacara/penasehat hukum
AttorneyPengacara/jaksa
Attorney GeneralJaksa Agung
BarristerPengacara
ChargedTerdakwa
CourtPengadilan
Court martialPengadilan militer
Court of lawPengadilan hukum
CriminalKriminal
CulpritPelaku
CustodyTahanan
DefendantTerdakwa
District attorneyJaksa wilayah
FelonPenjahat
FugitiveBuronan
GuardianWali
High courtPengadilan tinggi
InmateTahanan
JudgeHakim
JurorAnggota juri
JuryJuri
Juvenile courtPengadilan anak
Law practitionerPraktisi hukum
LawyerPengacara
Legal adviserPenasehat hukum
Legal assistanceBantuan hukum
Legal departmentDepartemen hukum
Legal representativePerwakilan hukum
LitigantPihak yang terlibat dalam kasus hukum
MagistrateHakim
Notary publicNotaris
OffenderPelanggar
Patent holderPemegang paten
PerpetratorPelaku
PlaintiffPenggugat
PrincipalPelaku utama
PrisonerNarapidana
ProsecutorJaksa
ProxyWakil
SolicitorPengacara
Supreme courtMahkamah Agung
SuspectTersangka
VictimKorban
WitnessSaksi
Advertisement



2. Kosakata Materi Hukum

KosakataArti
AffidavitSurat sumpah
AlibiAlibi/alasan seseorang utk tidak menjadi tersangka
AmendmentAmandemen
AmnestyPengampunan
Arbitration clauseKlausul kesepakatan pihak yang terlibat arbitration
ArticlePasal
BailJaminan
Bankruptcy petitionPetisi kebangkrutan
Bilateral agreementPerjanjian dua pihak/bilateral
BillRancangan Undang-undang
BriefLaporan singkat/dokumen pengadilan
Civil lawHukum perdata
ClausePasal
CodeKitab undang-undang
Common-lawHukum adat
ComplainKeluhan
ConsiderationPertimbangan
ContractKontrak
CopyrightHak cipta
Criminal lawHukum pidana
DeclarationPernyataan
DissentPerbedaan pendapat
EvidenceBukti
Exclusion clauseKlausa pengecualian
Exemption clauseKlausa pengecualian
FactFakta
FineDenda
ForfeitDenda
Gentlemen's agreementPerjanjian informal dan tidak mengikat
Government regulationPeraturan pemerintah
Guarantee depositUang jaminan
JudgementPertimbangan
JurisprudenceKeputusan hakim terdahulu yang dijadikan pedoman untuk suatu kasus
Lack of evidenceKekurangan bukti
LawHukum
LegalSah/hukum
LegislationUndang-undang
Liability in contractKewajiban dalam kontrak
Locus delictiTempat kejadian perkara (TKP)
Material testingUji materil
Non compos mentisTidak kompeten/tidak layak dihadapkan/dihadirkan dalam pengadilan
OathSumpah
OrdinancePeraturan
ParagraphAyat
PatentPaten
PerjurySumpah palsu
PetitionPetisi
Power of attorneySurat kuasa
RebuttalBantahan
RefutationSanggahan
RegulationPeraturan
RestitutionGanti rugi
Revenue stampBea materai
RightHak
RuleAturan
Separate signatureTanda tangan terpisah
Signature by proxyTanda tangan melalui perwakilan
StatuteUndang-undang
SuretyJaminan
TestimonyKesaksian
The regulations in forcePeraturan yang berlaku
Third-party guaranteeJaminan pihak ketiga
Trade lawHukum dagang
TrialPeradilan
Verbal agreementPerjanjian lisan
WaiverSurat pernyataan melepaskan tuntutan
WritSurat perintah
Written agreementPerjanjian tertulis

3. Kosakata Kasus atau Aksi Hukum

KosakataArti
AbductionPenculikan
AccuseMenuduh
AcquitMembebaskan
AcquittedDibebaskan
AdjournMenunda
AdjudicateMengadili
AppealNaik banding
ApprehendMenangkap
ArbitrationPenyelesaian kasus perdata di luar pengadilan umum
ArgueMembantah
ArraignMenghadapkan
ArrestPenangkapan
AssaultSerangan
Assessment of damagePenilaian kerusakan
AssignmentTugas
AuthenticateMembuktikan
AutopsyAutopsi
BankruptcyKebangkrutan
Breach of contractPelanggaran kontrak
BribeSuap
BriberyPenyuapan
CaseKasus
ChallengeKeberatan/penolakan
Collective bargainingPerundingan bersama
ConvictMenghukum
Death sentenceHukuman/vonis mati
DeedPerbuatan
DefendMembela
DefensePertahanan
DetentionPenahanan
DiscoveryPenemuan
DivorcePerceraian
DuressPaksaan
EmbezzleMenggelapkan
EmbezzlementPenggelapan
EspionageMata-mata/spionase
EvictMengusir
ExtraditionEkstradisi
FelonyKejahatan besar
FiatPerintah
ForeclosurePenyitaan
ForgeryPemalsuan
FraudPenipuan
GrillPemeriksaan secara terus menerus
GuiltyDinyatakan bersalah
HomicidePembunuhan
ImpeachmentPendakwaan
IndictMendakwa
IndictmentDakwaan
InfringementPelanggaran
InjunctionPerintah
InsolventBangkrut
InterrogationInterogasi
Judicial reviewPeninjauan kembali
Juvenile delinquencyKenakalan remaja
LawsuitGugatan
Legal actionTindakan hukum
Legal proceedingsProses hukum
LibelFitnah
Life sentenceHukuman seumur hidup
LitigateMengajukan perkara
MalpracticeMalpraktek
MediationMediasi
MisdemeanourPerbuatan kurang baik
NegligentLalai
ObjectionKeberatan/penolakan
Obstruction of justiceMenghalangi jalannya pengadilan
OmissionKelalaian
ParolePembebasan bersyarat
PiracyPembajakan
PleaPermohonan
PleadMengaku
ProsecuteMenuntut
QuashMembatalkan
RepudiateMenolak
Restraining orderPerintah penahanan
SealMenyegel
SeizurePerampasan/penyitaan
SentencePutusan hukuman
SlanderFitnah
SueMenuntut
SuicideBunuh diri
Summon witnessesMemanggil saksi
SuspendedDitangguhkan
Tax fraudPenipuan pajak
TestifyBersaksi
VerdictPutusan
Advertisement



4. Kosakata Hukum Lain-lain

KosakataArti
According to lawMenurut hukum
AdoptionAdopsi
AggravatedDiperburuk
AlimonyPemberian nafkah suami ke istri karena perceraian
BarJeruji
BindingMengikat
Cancellation dateTanggal pembatalan
Come into forceMulai berlaku
Come to termMencapai kata sepakat
Common-law marriagePernikahan menurut hukum adat
Competent courtPengadilan yang kompeten
Criminal cagePidana kurungan
Death penaltyHukuman mati
DocketAcara pengadilan
Effective dateTanggal berlaku
EquityKeadilan
EvidentlyTerbukti
Illegalilegal/tidak sah
IllegalySecara ilegal
InnocentTidak bersalah
InvalidateBatal
JailPenjara
JurisdictionYurisdiksi
JusticeKeadilan
LapsedTidak lagi berlaku
Legal charges/feesBiaya hukum
Legal domicileDomisili hukum
Legal standingKedudukan hukum
Legal statusKedudukan hukum
Limitation periodPeriode pembatasan
Minor crimeTindak pidana ringan
Presumption of innocencePraduga tak bersalah
PretrialPraperadilan
PrisonPenjara
ProbationMasa percobaan
SummonsPanggilan (dalam proses hukum)

Contoh Kalimat Kosakata Hukum

Contoh KalimatArti
The attorney demonstrated that the witness was lying.Pengacara menunjukkan bahwa saksi berbohong.
The court will make its ruling on the case next week.Pengadilan akan mengambil keputusan atas kasus tersebut minggu depan.
The appeal judge agreed that the original sentence was unduly lenient.Hakim banding setuju bahwa hukuman awal terlalu ringan.
Litigant still do not seem eager to save costs by mediating their disputes.Orang-orang yang berperkara (terlibat sengketa) tampaknya tidak ingin menghemat biaya dengan memediasi perselisihan mereka.
The witness in the bribery investigation refused to name names.Saksi dalam penyelidikan suap menolak menyebutkan nama.
The new evidence weakens the case against her.Bukti baru melemahkan kasus terhadapnya.
He claimed two key witnesses at his trial had committed perjury.Dia mengklaim du saksi kunci dalam persidangannya telah melakukan sumpah palsu.
The victims are demanding full restitution.Para korban menuntut ganti rugi penuh.
He lodged an appeal with the High Court.Dia mengajukan banding ke Pengadilan Tinggi.
The company were guilty of gross negligence.Perusahaan (dinyatakan) bersalah atas kelalaian besarnya.
The fingerprint expert was asked to testify at the trial.Pakar sidik jari diminta untuk memberikan kesaksian di persidangan.
The thief was put on probation for two years. Seorang pencuri dihukum percobaan selama dua tahun.
She received a summons to appear in court the following week.Dia menerima panggilan untuk hadir di pengadilan minggu berikutnya.
Selanjutnya:
- Kosakata nama tempat umum dalam bahasa inggris.
- Kosakata sayuran dalam bahasa inggris.
- Kosakata bumbu dapur dalam bahasa inggris.
-----
Oke ya teman-teman, itulah daftar kosakata tentang hukum dalam bahasa inggris beserta arti dan beberapa contoh kalimatnya. Semoga kosakata di atas bermanfaat dan membantu memperkaya vocab kalian. Jangan lupa untuk share artikel ini juga ya, thanks dan sampai jumpa kembali.
Advertisement
.
Previous
Next Post »

Hi there, I know you can do it. You just need to keep your eye on the ball and not lose your focus. Remember, English is just like a cup of tea. Good Luck!

Hope you enjoyed the article!

Give me your relevant response about the article above, but use your real name please! (Exception : Anonymous).

ConversionConversion EmoticonEmoticon