Contoh Soal Simple Past Tense Dan Jawabannya – Salah satu tense yang paling sering digunakan adalah simple past tense, tense ini digunakan untuk menyatakan suatu kejadian atau aktifitas yang terjadi atau dilakukan pada masa lampau, untuk lebih jelasnya silahkan pelajari materi simple past tense yang telah saya posting sebelumnya. Dalam contoh soal kali ini, terdapat 10 butir soal, semuanya pilihan ganda. Untuk soal nomor 1-5, kalian diharuskan mengisi bagian yang kosong dengan jawaban yang paling tepat. Sedangkan untuk soal nomor 6-10, kalian diharuskan untuk memperbaiki dan ubahlah soal yang tersedia menjadi simple past tense.
Media soal yang kami gunakan ada dua, yaitu media interaktif dan manual. Jika koneksi kalian lambat sehingga media interaktif loadingnya menjadi lelet, silahkan mengerjakan soal dengan cara manual pada bagian bawah.
Baca terlebih dahulu materi simple past tense.
Atau tonton video dibawah ini untuk mempelajari kembali materi simple past tense, termasuk bagaimana cara bacanya yang benar.
Contoh Soal Simple Past Tense – Interaktif
Contoh Soal Simple Past Tense – Manual
1. She … a book last night
Advertisement
2. Dina … her report
Jawaban Dan Pembahasan
Dalam penjelasan diatas telah saya sebutkan bahwa penggunaan was/were tegantung dengan subjeknya, perhatikan tabel di bawah ini :
Baca selengkapnya materi penggunaan was dan were.
Kalian juga harus hati-hati dengan jamak irregular, karena tidak seperti jamak regular yang hanya ditambah akhiran “s”. Misalkan, teacher = teachers (regular), child = children (irregular).
Oke, sekian contoh soal simple past tense yang dapat saya berikan. Semoga contoh soal diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan teman-teman. Selebihnya saya mohon maaf.
Media soal yang kami gunakan ada dua, yaitu media interaktif dan manual. Jika koneksi kalian lambat sehingga media interaktif loadingnya menjadi lelet, silahkan mengerjakan soal dengan cara manual pada bagian bawah.
Baca terlebih dahulu materi simple past tense.
Atau tonton video dibawah ini untuk mempelajari kembali materi simple past tense, termasuk bagaimana cara bacanya yang benar.
Contoh Soal Simple Past Tense – Interaktif
Contoh Soal Simple Past Tense – Manual
1. She … a book last night
- A. Buys
- B. Buyed
- C. Bought
2. Dina … her report
- A. Didn’t finished
- B. Did not finished
- C. Did not finish
- A. Wasn’t
- B. Weren’t
- C. Isn’t
- A. Sent
- B. Send
- C Sended
- A. Were
- B. Was
- C. Are
- A. Did the scientist not mixed the formula?
- B. Didn’t the scientist mix the formula?
- C. Did not the scientist mix the formula?
- A. Isn’t She in the class?
- B. Wasn’t She in the Class?
- C. Weren’t She in the class?
- A. We were studied English
- B. We were study English
- C. We studied English
- A. Economics was the most popular subject
- B. Economics were the most popular subject
- C. Economics is the most popular subject
- A. Did Dina and Dini did a great job?
- B. Did not Dina and Dini do a great job?
- C. Did Dina and Dini do a great job?
Jawaban Dan Pembahasan
No | Jawaban | Penjelasan |
---|---|---|
1 | C | Dalam simple past tense bentuk positif, kata kerja yang digunakan adalah kata kerja bentuk kedua. Bentuk kedua dari buy adalah bought (irregular verb). |
2 | C | Dalam simple past tense bentuk negative, kata kerja utama yang digunakan adalah verb1 (bare infinitive). Didn’t adalah singkatan dari did not, jadi penggunaannya tergantung dengan selera. |
3 | A | Menyambung denga penjelasan soal nomor 2, kata kerja bantu yang digunakan adalah bentuk verb2 (was atau were). Sedangkan penggunaan was/were tergantung dengan subjeknya, perhatikan tabel pada bagian bawah artikel ini. |
4 | B | Seperti halnya bentuk negatif, dalam bentuk interogatif kata kerja utama yang digunakan menggunakan verb1 (bare infinitive). |
5 | A | Ini adalah bentuk interogatif, kata kerja bantu yang digunakan adalah bentuk kedua (verb2) {dalam hal ini was atau were}. Subjek “They” menggunakan “were”. |
6 | B | Dalam bentuk negative interogatif, penggunaan did not di depan harus disingkat menjadi didn’t. jika tidak disingkat maka menjadi did + subjek + not. Sedangkan kata kerja utama menggunakan verb1 (bare infinitive). |
7 | B | Melanjutkan penjelasan dari soal nomor 6, dalam negatif interogatif kata kerja bantu menggunakan verb2, dalam hal ini was atau were. Subjek she menggunakan was. Was not disingkat menjadi wasn’t. jika tidak disingkat maka was + subjek + not. |
8 | C | Karena harus diubah menjadi simple past tense, dan karena ada kata kerja utama (bentuk positif) maka kata kerja utama menggunakan verb2, dan tidak menggunakan was/were. |
9 | A | Bentuk positif, dan tidak ada kata kerja utama maka menggunakan was/were. Subject economics terdapat tambahan “s” bukan berarti jamak tapi Uncountable (benda yang tidak bisa dihitung) maka menggunakan was. |
10 | C | Rumus yang digunakan untuk kalimat interogatif adalah Did + S + Verb1 {bare infinitive}, walau do buka merupakan kata kerja utama namun tetap menggunakan verb1 (bare infinitive). |
Dalam penjelasan diatas telah saya sebutkan bahwa penggunaan was/were tegantung dengan subjeknya, perhatikan tabel di bawah ini :
Subjek | Was/were |
---|---|
I | Was |
You | Were |
She | Was |
He | Was |
It | Was |
We | Were |
They | Were |
Girl | Was |
Girls | Were |
Teacher | Was |
Teachers | Were |
Economics | Was |
Mathematics | Was |
Etc… |
Baca selengkapnya materi penggunaan was dan were.
Kalian juga harus hati-hati dengan jamak irregular, karena tidak seperti jamak regular yang hanya ditambah akhiran “s”. Misalkan, teacher = teachers (regular), child = children (irregular).
Oke, sekian contoh soal simple past tense yang dapat saya berikan. Semoga contoh soal diatas dapat menambah wawasan dan pengetahuan teman-teman. Selebihnya saya mohon maaf.
1 komentar:
Click here for komentarTrimaksih , artikel kamu bagus sekali , saya baru belajar bahasa inggris
Hi there, I know you can do it. You just need to keep your eye on the ball and not lose your focus. Remember, English is just like a cup of tea. Good Luck!
Hope you enjoyed the article!
Give me your relevant response about the article above, but use your real name please! (Exception : Anonymous).
ConversionConversion EmoticonEmoticon